GELAR KARYA”Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Sebagai Peringatan Hari Pendidikan Nasional”. Gelar karya ini diselenggarakan bertujuan untuk menampilkan hasil projek profil pancasila dari Program Sekolah Penggerak. untuk kelas X (Fase E) dan untuk kelas XI melaksanakan pembukaan stand kuliner masakan khas daerah mata pelajaran Prakarya dan Kewirausahaan.
